Link WA iOS Apk Untuk Android Mirip Iphone 14 Terbaru 2023

Solaeman Nur Rahman

AKURATNEWSWA iOS merupakan salah satu dari sekian banyak aplikasi Whatsapp yang dimodifikasi. Versi ini memiliki kelebihan yang tidak ada pada versi lain, yakni tampilan iPhone. Sebagaimana yang diketahui, tampilan WA Android dengan iPhone sangat berbeda.

Pada perangkat iPhone, tampilan Whatsapp lebih simpel dan elegan. Tata letak menu juga berbeda dan jauh lebih mudah dipahami WA iPhone. Sayangnya bagi pengguna Android, kamu tidak bisa menggunakan tampilan ini karena hanya dikhususkan bagi iOS.

WhatsApp adalah aplikasi pesan instan yang dikembangkan pada tahun 2009 oleh Brian Acton dan Jan Koum. Sejak diluncurkan, aplikasi ini telah menjadi salah satu yang paling populer di dunia dengan lebih dari 2 miliar pengguna aktif bulanan pada tahun 2021.

Keberhasilan WhatsApp dapat diatribusikan pada berbagai fungsi utama yang ditawarkannya kepada pengguna. Fungsi utama yang dimaksud tidak lain adalah sebagai pesan online. Selain itu, kamu juga bisa melakukan panggilan suara atau video.

Meski WA iOS termasuk versi modifikasi, namun pada kenyataannya tidak mengubah fungsi utama dari versi aslinya. Kamu tetap bisa menggunakannya untuk saling mengirim dan menerima pesan ke sesama pengguna, juga melakukan panggilan telepon.

Dalam hal pengiriman pesan pada versi asli, kamu dapat mengirim pesan teks, gambar, video, dan berbagai jenis file lainnya dengan mudah dan cepat. Selain itu, panggilan suara dan video yang dilakukan juga gratis tanpa perlu membayar sedikitpun.

WhatsApp memungkinkan pembentukan grup untuk berkomunikasi dengan beberapa orang sekaligus. Kamu dapat membuat grup untuk teman-teman, keluarga, atau rekan kerja. Di dalamnya, kamu bisa berbagi pesan, gambar, dan video dengan semua anggota grup.

Selain itu, aplikasi pesan online ini juga menyediakan fitur siaran yang memungkinkan untuk mengirim pesan kepada banyak kontak sekaligus. Biasanya, fitur ini digunakan untuk memberikan pengumuman penting atau informasi terbaru dalam hal tertentu.

Tentang WA iOS

Dalam hal fungsi, WA iOS dengan versi asli tidak ada perbedaan sama sekali. Keduanya dapat digunakan untuk berbagi pesan, panggilan telepon, dan juga membuat grup. Satu hal yang menjadi pembeda adalah dari fitur yang disediakan, versi ini jauh lebih lengkap.

Ada sebagian fitur yang memang sama seperti versi asli, tetapi sedikit dikembangkan menjadi lebih baik. Misalnya saja dalam hal pengiriman file, yang mana versi asli hanya mengizinkan maksimal 10 MB. WA mod apk ini memberikan jatah lebih 100 MB.

Baca Juga:  Download WeTV Mod Apk Premium VIP Unlocked Gratis 2023

Perbedaan yang paling utama dari versi ini yaitu tampilan atau tema iOS. Dari banyaknya Whatsapp modifikasi, hanya sedikit yang menyediakan tema iPhone. Sebagian hanya menyediakan pilihan tema biasa, yang mana lebih mirip seperti aslinya.

Itulah kenapa untuk versi kali ini lebih dikenal dengan nama WA iOS, karena kamu bisa menggunakan tema iPhone. Menariknya, tema ini bisa digunakan bagi kamu yang memiliki HP Android. Padahal untuk normalnya, kamu tidak bisa mendapatkan tema iPhone.

Namun dibalik kelebihan dan keunggulannya, ada beberapa kekurangan yang wajib kamu ketahui. Aplikasi Whatsapp modifikasi ini tergolong ilegal karena tidak dikembangkan developer resmi. Oleh karena itulah kamu tidak bisa mendapatkannya di Playstore.

Selain itu, karena tidak ada proteksi dari Google, maka kemungkinan file yang dibagikan berbahaya. Aplikasi ini rawan virus, malware, atau sejenisnya yang menguntungkan sepihak. Risiko yang paling sering terjadi adalah banned akun Whatsapp permanen.

Jika kamu mengalami banned, maka akun tersebut tidak bisa lagi digunakan. Artinya, kamu harus daftar lagi menggunakan nomor baru. Oleh sebab itulah sebaiknya dipertimbangkan dulu mengenai manfaat, keuntungan, dan kerugian sebelum menggunakannya.

Fitur WA iOS Mod Apk

Tidak dapat di pungkiri bahwa kelebihan WA iOS adalah dari fitur yang sangat lengkap. Dari namanya, mungkin kelebihan yang dimaksud hanya dari tema iPhone saja. Padahal tidak demikian, masih banyak fitur lain yang menjadi keunggulan dibandingkan versi asli.

Bahkan beberapa fitur lebih unggul daripada versi modifikasi lainnya. Sebagai bahan pertimbangan, mengingat ada risiko yang mungkin saja terjadi, sebaiknya kamu mengetahui fitur apa saja yang dimiliki. Berikut selengkapnya disertai sedikit penjelasan!

Menyembunyikan Status Online

Selama menggunakan aplikasi pesan online ini, semua kontak atau teman kamu bisa melihatnya. Maksudnya, kamu bakal ketahuan sedang online ketika menggunakan aplikasinya. Jadi jangan heran jika ada teman yang tiba-tiba mengirimkan pesan.

Apabila kamu terganggu dan ingin mendapatkan privasi, Whatsapp mod apk kali ini memiliki fitur yang menarik. Fitur yang dimaksud adalah menyembunyikan status online. Jadi meski kamu membuka aplikasinya, teman tidak bisa melihat status bar hijau pada profil kamu.

Tema iPhone

WA iOS tema iPhone merupakan fitur utama yang juga menjadi pembeda dari aplikasi WA modifikasi lainnya. Fitur ini bisa dikatakan sebagai salah satu alasan utama kenapa versi ini banyak dicari. Pasalnya, kamu bisa menggunakan tema iOS meski menggunakan Android.

Alasan kenapa tema iPhone lebih disukai yakni karena memiliki tampilan lebih elegan. Sebenarnya bukan hanya satu tema tersebut, melainkan masih banyak lagi. Kamu bisa mengganti tema sesuai keinginan dari daftar yang disediakan di menu pengaturan.

Baca Juga:  Download Viu Mod Apk Premium Unlocked Gratis Terbaru 2023

Mengunci Aplikasi dan Pesan

Selanjutnya ada fitur mengunci aplikasi, yang mana dalam hal privasi lebih aman. Ketika kamu mengunci WA, maka isi yang ada di dalamnya pun aman. Fitur ini sangat penting bagi mereka yang memiliki rahasia atau percakapan yang tidak boleh diketahui orang lain.

Selain mengunci aplikasi, WA iOS mod apk juga memiliki fitur mengunci pesan. Ini lebih menarik lagi, karena kamu bisa mengamankan pesan tertentu yang dianggap penting. Jadi untuk aplikasinya tetap bisa dibuka sebagaimana mestinya.

Mengirim Pesan tanpa Simpan Nomor

Whatsapp memang aplikasi terbaik dalam hal pengiriman pesan. Namun tentu tidak bisa dianggap sempurna, karena masih ada beberapa kekurangan yang dimiliki. Misalnya ketika mengirimkan pesan, kamu tidak bisa langsung kirim tanpa simpan nomor.

Maksudnya, kamu harus menyimpan nomor tujuan tersebut sebelum mengirimkan pesan. Ini juga berlaku apabila kamu ingin melakukan panggilan, baik suara maupun video. Berbeda dengan WA mod apk terbaik ini, kamu bisa langsung kirim pesan tanpa simpan nomor.

Menyembunyikan Media

Aplikasi pengiriman pesan yang dimaksud bukan hanya untuk teks saja, melainkan foto dan video juga termasuk. Setiap kali ada pesan berupa kedua konten tersebut, maka secara otomatis tersimpan di galeri. Kamu bisa membukanya lagi tanpa download ulang.

WA iOS dilengkapi fitur menyembunyikan media yang kamu dapatkan dari teman. Fitur ini tidak ada pada versi asli dan sebagian Whatsapp modifikasi lainnya. Dengan fitur ini, media berupa foto atau video yang kamu dapatkan lebih terjamin keamanannya.

Anti Hapus Pesan

Salah satu fitur yang paling banyak ditemukan pada Whatsapp mod apk yakni anti hapus pesan. Pengguna WA pastinya pernah mendapatkan pesan yang belum sempat dibaca, lalu dihapus pengirimnya. Pesan ini menjengkelkan, karena membuat penasaran.

Di versi asli, kamu tidak bisa berbuat apa-apa jika mendapatkan pesan seperti ini, kecuali menanyakan langsung pada pengirimnya. Berbeda dengan versi modifikasi, karena pesan yang dihapus pengirimnya tidak berpengaruh pada perangkat yang kamu gunakan.

Mode DND

Fitur WA iOS apk untuk Android selanjutnya adalah mode DND atau Do Not Disturb. Bagi yang suka bermain game online atau streaming video, fitur ini sangat penting dan berguna. DND memungkinkan kamu mematikan koneksi internet hanya untuk aplikasi WA saja.

Jadi selama bermain game, kamu bisa lebih fokus pada permainan tanpa terganggu notifikasi WA yang muncul. Fitur ini mirip mode pesawat yang disediakan di HP berbagai merek. Namun fitur tersebut mematikan semua koneksi internet di HP.

Baca Juga:  Luma AI Apk Untuk Android dan iOS Versi Terbaru 2023

Download WA iOS Mod Versi Terbaru

Masih banyak lagi fitur yang dimiliki versi modifikasi ini, kamu bisa mengetahui jika menggunakannya. Namun pastikan download WA iOS mod versi terbaru. Pasalnya, versi lama hanya menyediakan beberapa fitur saja yang kurang lengkap.

Sekali lagi kami tegaskan, aplikasi ini tidak tersedia di Playstore karena alasan ilegal. Selain itu, ada risiko yang telah kami jelaskan sebelumnya. Jika kamu tetap ingin mencobanya dan siap menganggung risiko tersebut, silahkan download melalui link berikut!

Nama AplikasiWhatsApp iOS Mod Apk
VersiTerbaru 2023
Size51 MB
DeveloperRidwan Arifin
OS MinimalAndroid 5.0+

Cara Instal WA iOS Android

Ada banyak sekali Whatsapp modifikasi yang ditemukan saat ini. Masing-masing memiliki kelebihan dan kekurangan dalam hal fitur. Namun ada beberapa kesamaan diantara semuanya, salah satunya adalah tidak dikembangkan developer resmi.

Ini artinya, kamu harus mendapatkan file aplikasinya dari sumber ketiga. Sedangkan setiap aplikasi yang didapatkan dari laur sumber resmi memiliki cara instalasi yang berbeda. sedikit membingungkan bagi pemula, namun tidak lagi jika kamu mengikuti cara dibawah ini!

  • Buka menu pengaturan.
  • Masuk ke pengaturan lanjutan.
  • Pilih keamanan dan privasi.
  • Cari bagian sumber tidak diketahui.
  • Geser tombol di sebelahnya ke arah kanan.
  • Buka file manajer di halaman utama HP.
  • Cari file aplikasi tadi.
  • Klik satu kali untuk membukanya, lalu pilih instal.

Cara Mengganti Tema WA iOS

Selanjutnya kita bahas bagaimana cara mengganti tema WA iOS yang merupakan fitur utamanya. Aplikasi ini memang menyediakan banyak pilihan tema, namun secara default tetap sama. Kamu harus menggantinya secara manual sesuai pilihan tampilan yang diinginkan.

Tampilan iPhone memberikan sensasi penggunaan yang berbeda dibandingkan Android. Meski kamu menggunakan platform besutan Google tersebut, namun tetap saja bisa mendapatkan tampilan dari HP yang dirilis Apple dengan cara dibawah ini!

  • Buka aplikasi Whatsapp modifikasi yang diinstal sebelumnya.
  • Silahkan login jika kamu baru menggunakannya.
  • Usahakan tidak memakai akun utama, mengingat ada risiko banned yang menanti.
  • Di halaman awal, klik ikon tiga titik di pojok kanan atas.
  • Kemudian pilih pengaturan.
  • Pilih Theme atau Tema, posisinya sedikit ke bawah.
  • Pilih tema iPhone yang kamu inginkan.
  • Di menu Home Screen, pilih Header.
  • Langkah selanjutnya yakni mengganti Navigion Ui Style menjadi iOS Style.

Penutup

Semua aplikasi yang dimodifikasi memang memilki banyak kelebihan, namun juga ada kekurangan yang menyertai. Ini juga berlaku bagi WA iOS, yang mana memiliki banyak fitur sebagai keunggulannya. Namun jangan lupakan risikonya, sebaiknya dipertimbangkan dulu sebelum menggunakannya.

Baca artikel Akuratnews.com lainnya di Google News.

Disclaimer

Artikel terkait aplikasi versi modifikasi atau MOD APK yang dibagikan Tim Akuratnews.com hanya bersifat reviews saja yang bertujuan untuk menambah wawasan pengetahuan para pembaca. Kami tidak menyarankan anda untuk mendowload file yang bersifat ilegal. Kami juga tidak bertanggung jawab atas segala risiko dan bahaya yang bisa terjadi pada perangkatmu. Penggunaan aplikasi versi modifikasi atau MOD APK bisa merugikan pengembang dari segi materi dan sebagainya.

Tags

Artikel Terkait